Cara melihat spesifikasi hardware di windows vista

Ada beberapa cara untuk melihat spesifikasi hardware (perangkat keras) di komputer anda. Selain menggunakan system info anda bisa menggunakan directX diagnostic.
Anda bisa melihat spesifikasi hardware (perangkat keras) yang terpasang di dalam komputer anda.
Untuk menggunakan directX lakukan prosedur berikut:
1. Pada kotak run ketik dxdiag kemudian tekan enter


2. Akan muncul tampilan DirectX Diagnostic Tool
Akan terlihat, jenis hardware yang terpasang di komputer anda seperti jenis proessor, kapasitas memori, system operasi, jenis vga, jenis soundcard,LAN, dll.

1 Comment:

Unknown mengatakan...

teman - teman kesulitan untuk belajar komputer karena kesibukan? kini kami memfasilitasi kursus komputer jarak jauh via online, silahkan kunjungi website kami di asianbrilliant.com, ilmu komputer, Editing Film, master bisnis online, Master Web

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

 
Design by Wordpress Theme | Bloggerized by Free Blogger Templates | coupon codes